Kamis, 12 April 2012

Mengenal Google Panda Apa Itu Google Panda?

Google-Panda
teman-blogger.blogspot.com Diketahui telah tercipta algoritma perhitungan baru pada Google dalam update seputar optimalisasi SEO pada bulan Februari 2011 lalu yaitu Google Panda dan pada postingan ini Saya akan coba bahas Mengenal Google Panda Apa Itu Google Panda? Banyak situs-situs besar yang mendapatkan imbas akan hal ini, faktor yang di sebabkan selain dari konten tidak berkualitas ternyata masih banyak faktor curang yang biasa di gunakan oleh banyak situs untuk mengelabui mbah google, dan untuk sekarang Saya dapat katakan percuma! mengingat google telah update algoritma untuk mengatasi masalah tersebut salah-salah website atau blog yang di bangun dicap sebagai situs tidak berkualitas.

Mengenal Google Panda Apa Itu Google Panda?

Apa Itu Google Pada?

Google Panda adalah algoritma baru pencarian yang digunakan oleh Google untuk meningkatkan hasil pencarian melalui search engine google yang biasa di gunakan pada internet. Panda, algoritma update terbaru google hadir dengan tujuan untuk search engine penghargaan peringkat tertinggi terhadap situs website atau blog yang memiliki konten berkualitas tinggi dan kredibilitas tinggi. Sebaliknya untuk website atau blog yang rendah akan konten berkualitas dan kredibilitas tinggi yang hobinya hanya copas alias Copy Paste tanpa di dasari ilmu pengetahuan dan sumber terpercaya akan menurun pada search engine bahkan bisa sampai tidak terindeks oleh mesin pencari.

Warning! Situs Anda Ditentang Google Panda 

Warning! Bagi Anda yang baru dalam dunia perbloggingan disini bisa melalui website atau blog yang dibangun hati-hati situs Anda masuk jaringan Google Panda, yang mana google panda tercipta kusus untuk menjaring situs-situs dengan Auto Generate Content atau disebut juga dengan Content Farm(Konten yang beranak) yang telah sedikit Saya bahas seperti di atas yaitu cara curang, dan kejadian pernah Saya jumpai wujudnya itu tidak membantu sama sekali memang akan topik yang di tulisnya, justru hanya membuat sipengunjung di buat pusing karena harus bolak-balik, muter-muter gak jelas. Selain itu kualitas rendah yang dikatakan disini adalah konten sedikit, hasil copas pula, banyak menebar iklan dan lain-lain itu juga masuk dalam kategori warning! bisa jadi situs Anda secara tidak sadar tidak bersahabat dengan google panda alhasil situs Anda ditendang ke no urut paling bawah search engine.

Tips Solusi Google Panda

Tips solusi untuk Anda yang ingin mendapatkan kesan berkualitas untuk situs yang di bangun dengan konten asli dan berkualitas google panda demen dan penghargaan bisa Anda raih melalui posisi teratas search engine lihat pada postingan selanjutnya tentang Tips Solusi Mengatasi Google Panda.
assalamu'alaikum

0 komentar:

Posting Komentar